Akhirnya,
Reksa Dana yang bisa Anda pahami A-Z

Kami adalah Manajer Investasi peraih penghargaan yang bisa berikan transparansi tentang pengelolaan dana Anda untuk ketenangan pikiran Anda.

Manfaat transparansi dalam investasi Anda

Dengan memahami sepenuhnya tentang bagaimana Reksa Dana Anda dikelola,
Anda bisa mendapatkan:

Ketenangan Pikiran

Karena memahami bagaimana uang Anda dikelola di setiap saat.

Kepercayaan Diri dalam Berinvestasi

Karena mendapat akses untuk langsung berinteraksi dengan kami, Manajer Investasi profesional Anda.

Keuntungan Selaras

Insentif pengelolaan dana kami sesuai untuk tujuan jangka panjang, bebas biaya tersembunyi, dan tidak tergerus biaya yang tidak perlu.

Untuk siapa Simpan?

Tidak semua orang peduli transparansi.
Tapi mungkin Anda salah satu yang menuntut transparansi.
Working professionals

Profesional efisien

Para profesional yang sadar untuk mengelola waktu dengan baik untuk menyeimbangkan karir dan kehidupan personal agar mencapai tujuan keuangannya, baik jangka pendek maupun jangka panjang.
Young parents

Orang tua yang mulai mempersiapkan
masa depan anak

Orang tua muda yang ingin sukses dalam dua hal penting sekaligus: parenting dan mempersiapkan dana pendidikan anak.
Entrepreneurs

Pengusaha yang sedang merintis kesuksesan

Pengusaha dengan pemikiran taktis yang mencari solusi pengembangan kekayaan dengan tingkat pencairan harian.
Dashboard mockup

Kenapa investasi dengan kami?

Kami memperlakukan investasi Anda lebih dari transaksi. Kami paham bahwa di balik investasi Anda, ada jerih payah dan semua impian Anda. Maka kami membangun Simpan Asset Management untuk Anda, sebuah Manajer Investasi yang telah meraih penghargaan, dengan akumulasi pengalaman puluhan tahun di bidang keuangan kelas global.

Investasi secara transparan sekarang

iPhone mockup

FAQs

Hal yang perlu kamu ketahui tentang Simpan
Apakah Simpan itu bank?
Simpan Asset Management bukanlah bank. Kami adalah Manajer Investasi yang berizin dan diawasi oleh Otoritas Jasa Keuangan (OJK) dengan nomor izin KEP-08/BL/MI/2012 tertanggal 29 Oktober 2012 dan lisensi Penasihat Investasi dengan Keputusan Dewan Komisioner OJK nomor KEP-54/D.04/2019 tanggal 8 Agustus 2019. Jadi, Simpan Asset Management adalah profesional yang mengelola Reksa Dana bagi Anda secara langsung, tanpa perantara.
Apa yang ditawarkan Simpan?
Simpan Asset Management menawarkan pengelolaan Reksa Dana secara transparan dan langsung ke nasabah.

Pengelolaan dana di kami cukup berbeda dengan Manajer Investasi lainnya karena kami menggabungkan kemampuan tim investasi kami yang berskala global dengan tim teknologi yang inovatif.

Kedua hal tersebut memungkinkan kami untuk:

1. Memiliki analisa lebih baik terhadap pengelolaan Reksa Dana,
2. Memberikan transparansi tentang bagaimana uang Anda dikelola,
3. Menawarkan biaya pengelolaan yang lebih optimal.

Bersama kami, Anda dapat fokus menikmati hidup dengan ketenangan pikiran sambil tetap mengembangkan dana Anda untuk kebutuhan masa depan.
Apakah investasi Reksa Dana di Simpan ada penguncian?
Dana yang anda investasikan dapat dijual dan dicairkan kapan pun. Proses pencairan jenis Reksa Dana Pasar Uang hanya butuh waktu satu hari kerja untuk cair ke rekening Anda. Lalu untuk produk Reksa Dana Campuran, Reksa Dana Obligasi dan Reksa Dana Saham akan membutuhkan waktu untuk cair maksimal tujuh hari kerja. Ini dikarenakan proses settlement aset saham dan obligasi di dalamnya akan lebih lama dari deposito. Namun jangan khawatir, proses ini telah mengikuti aturan yang berlaku dari OJK.